Sudah lama rasanya terakhir kali saya menulis di blog ini. Postingan kali ini saya akan memberitakan apa yang telah saya kerjakan selama menghilang, yaitu salah satunya adalah mendesain kaus
BACKPACKIDEA sebuah majalah jalan-jalan yang mana saya juga ikut berkontribusi di dalamnya.
Kalau tidak salah kaus ini dijual seharga IDR 80.000
No comments:
Post a Comment